Selamat pagi teman-teman! Pada kesempatan kali ini saya ingin memberi petunjuk bagaimana menginstal Mozilla Firefox 8 dan Thunderbird 8 di Ubuntu 11.10 Oneiric Ocelot. Mengapa harus upgradegan? Yah, versi baru pasti membawa perubahan baik itu perbaikan bug atau penambahan fitur. Untuk melihat yang baru di Firefox 8 silakan klik di sini, sedangkan untuk Thunderbird 8 klik di sini.
Baiklah, untuk menginstal Mozilla Firefox 8 di Ubuntu Lucid, Maverick, Natty, dan Oneiric silakan ketik perintah berikut di Termi
- sudo add-apt-repository ppa:mozillateam/firefox-next
- sudo apt-get update
- sudo apt-get install firefox
Sekarang giliran menginstal Mozilla Thunderbird 8 di Ubuntu Lucid, Maverick, Natty, dan Oneiric:
- sudo add-apt-repository ppa:mozillateam/thunderbird-next
- sudo apt-get update
- sudo apt-get install thunderbird
Semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar